Suatu larutan merupakan penghantar listrik yang baik jika larutan tersebut mengandung

A. air yang terdisosiasi

B. logam yang menghantar listrik

C. elektron yang bergerak bebas

D. air yang merupakan penghantar listrik

E. ion-ion yang bergerak bebas

Jawaban : 

E. ion-ion yang bergerak bebas

Pembahasan : 

Suatu larutan merupakan penghantar listrik yang baik jika larutan tersebut mengandung ion-ion yang bergerak bebas dalam larutannya.

Baca Juga:  Untuk membatasi jumlah barang yang diimpor dapat dilakukan dengan cara

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button